5,185Peserta
Terakhir di update27/9/2024
LevelBasic
Construction Material Technology
Rp 109.000
Akses kursus hingga 12 bulan
3 Sesi pembelajaran
Durasi belajar selama60 menit
Tentang Kursus Ini
Pelajari teknologi material konstruksi, komposisi beton, dan jenis beton. Kuasai tahapan pengolahan beton serta sifat beton segar dan <em>self-compacting</em> untuk proyek yang lebih baik.
Kursus ini memepelajari hal yang berkaitan dengan konsep dasar dan pengetahuan material beton. Ini termasuk pengenalan bahan beton dan komposisi Bahan beton yaitu Semen Portland, agregat, bahan tambahan dan air. Mata kuliah ini juga membahas tentang perbedaan antara beton pracetak dan cor in situ, beton ringan dan beton mutu tinggi, 6 tahapan penting dalam pengolahan beton, sifat-sifat beton segar dan beton self-compacting.
Materi yang Dipelajari
Introduction to Concrete Material and Its Properties
Introduction to Concrete Material
[CTM01A-ID] Introduction to Concrete Material
Material Comprising in Concrete (Portland Cement)
[CTM01B-ID] Material Comprising in Concrete (Portland Cement)
Material Comprising in Concrete (Aggregates)
[CTM01C-ID] Material Comprising in Concrete (Aggregates)
Material Comprising in Concrete (Admixture)
[CTM01D-ID] Material Comprising in Concrete (Admixture)
Material Comprising in Concrete (Water)
[CTM01E-ID] Material Comprising in Concrete (Water)
[QUIZ] Introduction to Concrete Material and Its Properties
Concrete processing and the difference between different types of concrete.
Precast and Cast in Situ Concrete
[CTM02A-ID] Precast and Cast in Situ Concrete
Light weight concrete and High strength concrete
[CTM02B-ID] Light Weight Concrete and High Strength Concrete
6 important stages in concrete processing
[CTM02C-ID] 6 Important Stages in Concrete Processing
[QUIZ] Concrete processing and the difference between different types of concrete
Properties different types of fresh concrete.
Properties of Fresh Concrete
[CTM03A-ID] Properties of Fresh Concrete
Self-compacting concrete
[CTM03B-ID] Self-Compacting Concrete
[QUIZ] Properties different types of fresh concrete
Mitra Pengajar
https://files.greatnusa.com/old-wp/2022/08/Binus-University.jpg
Pengajar
Mereka yang belajar kursus ini, juga mengikuti kursus di bawah ini.
Prinsip Dasar Mekanika Tanah
Pelajari prinsip dasar mekanika tanah untuk perancangan geoteknik. Pahami klasifikasi tanah, pengaruh air, prediksi penurunan, hubungan tegangan-regangan, tekanan lateral, dan stabilitas lereng untuk aplikasi konstruksi.
Antonius Ruben Wakkary, Chesia Claudia Hangewa
Gratis